Contoh Teks Eksemplum Singkat

Teks Eksemplum Pengertian Teks Eksemplum

Tentu kalian pernah mangalami banyak pengalaman atau kejadian dalam hidup. Entah itu kejadian yang menyenangkan atau menyedihkan. Nah, teks eksemplum yang akan kita bahas kali ini berkaitan dengan pengalaman yang pernah dialami oleh seseorang. Di bawah ini akan kami uraikan materi terkait teks eksemplum. Pengertian Teks Eksemplum Teks eksemplum merupakan teks yang berisi cerita terkait perilaku, …

Artikel Lengkap

KONJUNGSI TEMPORAL: Pengertian, Macam, dan Contoh Konjungsi

Konjungsi Temporal Macam macam Konjungsi Temporal

Konjungsi Temporal – Tentu kalian sudah mengetahui apa itu konjungsi. Ya, konjungsi sama halnya dengan kata penghubung. Konjungsi merupakan kata yang menghubungkan antar kata, frasa, klausa, kalimat, dan sebagainya. Contoh konjungsi di antaranya adalah kata dan, atau, jika, walau, tetapi, meskipun, dan masih banyak lagi. Sedangkan temporal itu sendiri berhubungan dengan waktu. Jika dalam kalimat …

Artikel Lengkap

NOVEL: Unsur Intrinsik dan Ekstrinsik (Singkat)

Novel Pengertian Novel

Novel merupakan salah satu jenis karya sastra. Banyak hal menarik yang dapat diperoleh dengan membaca sebuah novel. Hal-hal menarik tersebut secara tidak langsung juga dapat memengaruhi kehidupan pembaca. Pengertian Novel Novel adalah salah satu jenis karya sastra berbentuk prosa yang mengisahkan problematika kehidupan seseorang atau beberapa orang. Novel itu sendiri berasal dari bahasa Italia, yaitu …

Artikel Lengkap